Pages

ISTILAH-ISTILAH DALAM INTERNET part2

Posting ini merupakan kelanjutan dari Istilah -Istilah dalam Internet part 1 yang anda dapat lihat di kategori TEMP.
Langsung simak pembahasan saya !

  1.  Backbone
    adalah Jalur berkecepatan tinggi atau satu seri koneksi yang menjadi jalur utama dalam sebuah network
  2. Bandwith
    adalah Besaran yang menunjukkan seberapa banyak data yang dapat dilewatkan dalam koneksi melalui sebuah network
  3. Binary
    atau biner adalah Informasi yang seluruhnya tersusun atas 0 dan 1 .Istilah yang biasanya merujuk pada file yang bukan berformat teks seperti halnya file grafis

Bersambung !

Unknown

Kebaikan dimulai dari hal yang kecil dan memberikan kebahagiaan kepada orang lain atau diri sendiri.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

ATTENTION !!

Karena saya bukan seorang Uploader maka mohon maaf jika ada link mati,file corrupt/tidak dapat digunakan ,mengandung virus dan hal-hal lainnya.

jika anda menemukan ada yang tidak beres silakan berikan komentar yang sopan,baik dan santun

dan anda boleh request sesuai kategori yang anda inginkan.

Untuk anda yang bingung silakan kunjungi Faq